Perbedaan Sapaan Sore dan Malam dalam Bahasa Inggris

Perbedaan sapaan sore dan malam

Perbedaan sapaan sore dan malam adalah salah satu hal dasar yang harus Anda pelajari dalam percakapan Bahasa Inggris. Kedua sapaan tersebut sangat sering dilakukan karena memang selalu diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Berikut di bawah ini informasi mengenai beberapa perbedaan sapaan sore dan malam antara lain:

Selamat Sore

Selamat sore umumnya menggunakan ucapan good afternoon. Batas penggunaan selamat sore adalah selama matahari belum terbenam, maka Anda masih dapat menggunakan ucapan ini. Untuk lebih jelasnya, berikut contoh dialog untuk ucapan selamat sore:

  • Good afternoon Mr. Joko. Have you got home from work?
  • This day I am so lucky to be with you. Good afternoon Ben.
  • Good afternoon, friends. Will you play football with me?

Selamat Malam

Untuk ucapan selamat malam, terdapat dua ucapan yang penerapannya berbeda yaitu good evening dan good night. Penerapan good evening adalah mulai dari tenggelamnya matahari sampai dengan tengah malam. Sedangkan good night diucapkan untuk salam perpisahan, biasanya digunakan sebagai tanda berpisah dengan seseorang di malam hari atau mengucapkan selamat tidur. Contoh penerapan good evening yaitu:

  • Good evening, Sir. What I can help you?
  • Good evening, brother. How are you doing?
  • Good evening Miss. Welcome to Restaurant Delicious, can I help you?

Contoh penerapan good night yaitu:

  • Goodnight guys! See you next week.
  • I am going to bed. Good night, dad.
  • Good night son. Have a nice dream.

Seperti itulah penjelasan mengenai perbedaan sapaan sore dan malam, arti good afternoon, arti good evening dan arti good night serta penerapannya dalam dialog. Apabila Anda masih ingin mengetahui kosakata, tenses dan hal-hal lain yang berkaitan dengan bahasa inggris, Anda dapat menggunakan lembaga kursus English First.

Kursus English First telah berkembang di 51 negara. Di Indonesia, lembaga ini sudah terdapat di Jakarta, Bandung, Surabaya, Bali, Bogor, Sidoarjo, Yogyakarta dan kota-kota lainnya. Berbagai kemudahan akan Anda di dalamnya, segeralah bergabung untuk membuktikan!

You May Also Like

About the Author: admin